nikolaw_04
nikolaw_04 | Traveler
Nganjuk, Jawa Timur, Indonesia | Family Trip
3,29 K7

wisata tani betet, ngronggot, nganjuk

wisata tani betet, ngronggot, nganjuk

Hal yang dilakukan

Tempat wisata di Nganjuk
nah kalau anda sudah melihat gerbang ini berarti anda telah tiba di lokasi wisata ini, segera parkirkan kendaraan anda di lokasi yang telah tersedia (tarif parkirnya 2000) kemudian masuklah melalui gerbang tersebut (oh ya disini masih gratis tarif masuknya)wisata nganjuk
nah..keunggulan dari wisata desa yang satu ini ialah kemampuannya untuk menjadikan sarana irigasi ini menjadi daya tarik yang menguntungkan dan mendatangkan para pengunjung dari luar desanyaRekomendasi tempt wisata di nganjuk
nah..saluran irigasi ini digunakan sebagai wisata air (oh ya yang mau naik perahu mengelilingi irigasi ini cukup bayar 3000 untuk 2 kali putaran) semisal untuk perahu wisata (kalau akhir pekan biasanya persewaan perahunya penuh) yang menarik bagi anak2 khususnyatempat wisata terdekat
selain digunakan untuk perahu wisata, saluran irigasi ini juga digunakan bagi sepeda air (bagi yang naik sepeda air, harap membaca petunjuk batas lokasi yang dapat diarungi menggunakan sepeda air tersebut)
wisata tani betet, ngronggot, nganjuk
untuk melepaskan lelah sejenak juga tersedia gazebo gazebo, hawa yang semilir semilir dari area persawahan menambah betah untuk berlama lama di gazebo tersebut





Cara ke Sana

wisata tani betet, ngronggot, nganjuk
untuk mencapai tempat ini, jika anda berasal dari kota kediri, arahkan kendaraan anda menuju Prambon dan terus saja hingga menemui pertigaan SMPN 1 Prambon kemudian beloklah ke kanan dan terus saja hingga menemui pertigaan, beloklah ke kiri dan terus saja hingga ujung jalan kemudian beloklah ke kiri dan kalau menemui pertigaan beloklah ke kanan hingga anda menemui gapura besi di sebelah kiri jalan

Tips dan Trik wisata tani betet, ngronggot, nganjuk

- datanglah kemari sebelum siang agar lebih sejuk saat mengelilingi lokasi ini

- gunakan kendaraan roda dua agar lebih mudah manuvernya mencapai lokasi

- ajaklah anak anak kalau mendatangi lokasi ini

- janganlah membuang sampah di sembarang tempat

- bawalah tongsis untuk photo2 di spot2 yang tersedia relatif banyak di tempat ini

 

WISATA MENARIK LAINNYA
Tidak ada data
KULINER MENARIK LAINNYA
Tidak ada data