Wisata

9 Pantai di Manado Ini Kecenya Nggak Kalah Sama Bali Lho

Jika membahas berlibur memang menjadi salah satu waktu yang ditunggu-tunggu, dan seperti yang kalian tau banyak sekali destinasi wisata alam yang indah di Indonesia. Makanya tak heran jika Indonesia menjadi salah satu tujuan wisatawan mancanegara untuk menghabiskan waktu berlibur. Karena di Indonesia ini memiliki banyak sekali destinasi wisata alam yang indah dari Air Terjun, Danau, Gunung, Goa, Sungai, dan yang paling terkenal ialah beberapa pantai di Indonesia yang eksotik. Namun selain Pantai di Pulau Bali ternyata banyak sekali pantai di Indonesia yang gak kalah indah dari pantai-pantai yang ada di Bali, dan kali ini kita bakalan bahas pantai-pantai indah di Manado. Nah untuk kamu yang ingin berlibur ke Manado pastikan kalian juga mampir ke beberapa pantai yang eksotik, dan pastinya membuat liburan kalian berkesan saat berada di Manado. Berikut deretan Pantai indah di Manado

1. Pulau Siladen

katalogwisata.com

Pantai yang aka kita bahas pertama ini berada di Bunaken, Kota Manado, Sulawesi Utara, dan Pulau Siladen ini sering disebut sebagai surga tersembunyi di Manado. Jadi untuk sampai ke Pulau Siladen ini kalian diharuskan menempuh perjalanan sekitar 45, dan meskipun perjalanan menggunakan kendaraan menuju Pulau Siladen ini cukup melelahkan. Namun pemandangan dari Pulau Siladen ini memang memanjakan mata, dari hamparan pasir pantai yang berwarna putih, air laut yang sangat jernih berwarna biru, dan pepohonan yang subur di Pulau Siladen ini membuat Pulau Siladen ini terlihat sangat eksotis. Pulau Siladen ini menjadi tempat terbaik untuk menyelam, dan untuk kalian yang ingin menginap dikawasan Pulau Siladen ini terdapat banyak sekali homestay dengan fasilitas yang cukup menarik. Jadi gimana Pulau Siladen ini rekommended banget bukan untuk kalian kunjungi?

Jajan Korean Food Di Gildak, Pilihan Menunya Sering Muncul Di Drama Korea!

Pencinta terang bulan wajib cobain Terang Bulan Madeeha yang enak, dan murah-meriah!

2. Pantai Ratatotok

celebes.com

Pantai Ratatotok ini memang terkenal sekali dengan pantainya yang bersih, dan hamparan yang luas ini memang sangat memanjakan mata. Jadi untuk kamu yang ingin melihat hamparan pasir yang lembut, dan lautan yang berwarna biru Pantai Ratatotok ini adalah tempatnya. Jadi disnin kalian bisa duduk dipinggir pantai sembari berjemur, menikmati angin yang sepoi-sepoi, dan pemandangan alam yang masih asri di Pantai Ratatotok memang menjadi daya tarik wisatawan. kalian dapat mampir ke Pantai Ratatotok yang berjarak 3 jam dari pusat kota Manado, dan Pantai Ratatotok ini berada di Kabupaten Minahasa Tenggara.

3. Pulau Lihaga

idntimes.com

Pulau Lihaga ini memang menjadi salah satu pantai yang eksotis dengan pemandangan pasir putih yang bersih, dan uniknya air laut di Pulau Lihaga ini berwarna hijau loh! untuk ombak disini memang terbilang tenang, dan cocok banget untuk kamu yang ingin menenangkan pikiran serta mereksasikan tubuh. Jadi biasanya pengunjung disini akan bermain dipinggir pantai, dan berjemur sembari melihat pemandangan indah di Pulau Lihaga. Saking indahnya Pulau Lihaga ini sering disebut Maldives nya Manado. Jadi untuk kalian yang tertarik langsung aja yuk mampir ke Pulau Lihaga yang berada di Gangga Satu, Lukupang Barat, Kabupaten Minahasa Utara.

4. Pulau Manado Tua

ksmtour.com

Pulau Manado Tua ini memang menjadi destinasi wisata yang wajib banget dikunjungi saat berada di Manado, dan Pulau Manado Tua ini menawarka pemandangan laut yang jernih berwarna biru serta gunung berapi yang indah di Sulawesi Utara. Jadi Pulau Manado Tua ini memiliki gunung berapiyang memiliki ketinggian 655 mdpl, dan Pulau Manado Tua ini uninya lagi memiliki gunung berapi dibawah laut dengan kedalaman 150 meter. Selain gunung berapi di Pulau Manado Tua ini juga terdapat goa yang berukuran besar, dan dari memang pemandangan alam dikawasan Pulau Manado Tua ini masih sangat asri. Jadi untuk kamu yang tertarik mampir ke Pulau Manado Tua ini jaraknya sekitar 10 mil dari Kota Manado.

5. Pantai Raja Apeng Datu

pesisir.com

Pantai Raja Apeng Datu ini juga menarik perhatian, dan Pantai Raja Apeng Datu ini memiliki pamandangan bawah laut yang sangat menawan. Namun untuk kalian yang tidak ingin menyelam juga bisa bermain di Pantai Raja Apeng Datu dengan berjemur, dan bermain pasir dihamparan yang luas disini. Pantai Raja Apeng Datu ini termasuk salah satu pantai terbaik untuk melihat indahnya terumbu karang, dan biota laut di Manado.

6. Pantai Istana Wakil Raja

pesisir.com

Pantai Istana Wakil Raja ini termasuk pantai yang berada dikawasan Pulau Manado Tua, dan pemandangan alam dikawasan Pantai Istana Wakil Raja ini juga masih asri sehingga membuat wisatwan penasaran dengan Pantai Istana Wakil Raja. Jadi biasanya wisatwan yang datang kesini hanya untuk snorkeling, dan melihat indahnya terumbu karang dengan ikan laut yang tinggal diterumbu karang ini. Jadi saat kalian berkunjung ke Pulau Manado Tua wajib banget mampir ke Pantai Istana Wakil Raja untuk snorkeling. Karena air yang ada disini sangat jernih, dan berwarna biru.

7. Pantai Pulisan

celebes.com

Pantai Pulisan ini memang sering juga disebut sebagai surga tersembunyi di Manado. Karena Pantai Pulisan ini memiliki tebing-tebing bebatuan yang besar sehingga membuat pemandangan Pantai Pulisan ini seakan-akan berada dipulau terpencil. memiliki hamparan pasir putih, lautan yang berwarna hijau tosca, dan tebing yang indah ditambah dengan tumbuhan yang ada disekitar Pantai Pulisan ini membuat pemandangan disini terlihat masih sangat asri. Untuk kalian anak pantai bisa mampir ke Pantai Pulisan untuk merasakan sensasi seperti punya pulau sendiri.

8. Pulau Malalayang

pantainesia.com

Pulau Malalayang ini menjadi salah satu destinasi wisata yang wajib dikunjungi untuk kalian yang suka dengan aktivitas snorkeling, diving, dan berenang. Karena Pulau Malalayang ini menawarkan pemandangan bawah lau yang indah, dan untuk kalian yang ingin menyelam dikawasan Pulau Malalayang ini juga tesedia fasilitas pernyewaan alat selam untuk kalian yang ingin melihat indahnya pemandangan bawah laut di Pulau Malalayang. Namun untuk kamu yang ingin duduk santai juga bisa dipinggir pantai yang berpasi hitam, dan dengan duduk santai dipinggir Pulau Malalayang ini kalian akan dibuat nyaman dengan ombak pantai yang tenang.

9. Pulau Lembeh

strategi.id.com

Pulau Lembeh ini memang terkenal sekali dengan pemandangan bawah lautnya yang indah, dan Pulau Lembeh juga menjadi salah satu ikon wisata. Saking indahknya Pulau Lembeh ini memiliki 88 spot untuk menyelam, dan untuk kalian yang ingin menyusuri indahnya lautan yang ada di Pulau Lembeh ini bisa menyewa perahu dengan tarif 300 ribu. Namun dengan membayar sewa itu kalian bisa menjelajahi indahnya Pulau Lembeh. hal wajib banget kalian lakukan saat berada di Pulau Lembeh ialah snorkeling, dan diving di Pulau Lembeh yang memiliki pemandangan sempurna pada bagian bawah lautnya. Namun untuk kalian yang tidak ingin menjelajahi Pulau Lembeh ini juga bisa dipantainya saja, dan hanya membayar tiket masuk 8 ribu kalian sudah bisa melihat indahnya pemandangan Pulau Lembeh sembari duduk pinggir pantai.

Itulah beberapa Pantai di Manado yang wajib kalian kunjungi, dan jelajahi. Gimana guys vienya indah bangetkan? Nah tunggu apalagi yuk buruan mampir ke Kota Manado untuk melihat langsung bagaimana pemandangan alam yang ada di Manado. Semoga info ini bermanfaat untuk kalian yang ingin berlibur ke Kota Manado.

sisil angelin

Recent Posts

11 Wisata Dekat Stasiun Gambir yang Recommended!

Siapa yang sudah merencanakan liburan seru ke Jakarta naik kereta api? Pasti asyik nih! Nah,…

4 months ago

16 Tempat Wisata Dekat Stasiun Sudirman, Spot Instagramable

Tahukah kamu bahwa terdapat tempat wisata dekat Stasiun Sudirman yang bisa kamu kunjungi?. Lokasi di…

4 months ago

15 Wisata Dekat Stasiun Bogor, Menakjubkan!

Jika naik kereta ke Bogor, pernahkan kamu merasa ingin mampir ke tempat wisata terdekat?. Banyak…

4 months ago

13 Hidden Gems Solo Terbaik yang Recommended!

Cari tempat -tempat Hidden gems di Solo yang menarik, memang cukup seru. Tidak jarang juga…

4 months ago

10 Restoran di Bogor, Cocok Untuk Keluarga!

Restoran di Bogor - Ada banyak tempat kuliner yang tentu saja dapat kamu pilih. Namun,…

4 months ago

10 Kue Kering Terenak di Dunia, Cobain yuk!

Tak sekadar makanan atau minuman saja yang memiliki kategori terenak dan favorit loh, ternyata ada…

4 months ago